Cara Mengukur Kecepatan Loading di Blog

Kecepatan loading di semua blog tidak dapat di ukur dengan perkiraan karena bisa saja itu hanya masalah jaringan yang berbeda-beda di setiap wilayah.Untuk itu saya menshare Cara Mengukur Kecepatan Loading di Blog dengan menggunakan tool Google Page Speed Insight






Oke langsung saja langkah pertama silahkan kunjungi Google Page Speed Insight , selanjutnya isi alamat URL Blog sobat lalu klik ANALYZE.Tunggu sampai prosesnya selesai dan hasilnya dapat dilihat dari versi Mobile dan Desktop.Contoh kecepatan loading di blog admin
Catatan: semakin besar angka loading semakin bagus kecepatan blog sobat dan juga terdapat
Suggestions Summary yaitu catatan hal-hal penyebab beratnya blog yang ditandai dengan tanda seru berwarna merah,Untuk tanda yang berwarna hijau dan kuning berarti sudah bagus

Sekian artikel kali ini semoga bermanfaat untuk kita semua... Terima Kasih..




< >

Tidak ada komentar:

Posting Komentar